Pemilihan Ketua Karang Taruna Desa Kambangan Masa Bakti 2026-2030

Kepengurusan Karang Taruna Desa Kambangan Tunas Karya periode 2021-2025 resmi berakhir pada Minggu (28/12/2025) malam. Acara ini juga sebagai pelaporan pertanggung jawaban karang taruna periode 2021-2025 yang disampaikan oleh Wakit ketua, Nunut Tanjung pratama. Jabatan sebelumnya yang diketuai oleh sdr Adi Budianto ini telah melaksanakan berbagai kegiatan selama periode menjabat. Kegiatan ini dihadiri oleh sekitar […]